Tahun: 2023

Jaga Kondusifitas Jelang Malam Tahun Baru, Satgas Yonif 623/BWU Keluar Masuk Hutan Papua

Maybrat,Honaipapua.com, -Menjelang malam tahun baru 2024 malam ini, Satgas Yonif 623/BWU melaksanakan kegiatan patroli dalam rangka mengamankan dan menciptakan kondusifitas di wilayah jajaran Kabupaten Maybrat, Minggu (31/12/2023). Hal ini disampaikan oleh Pasi Ops Satgas Lettu Infanteri Burhan dalam keterangannya mengutarakan bahwa kegiatan patroli dan pengamanan wilayah wajib dilaksanakan untuk menciptakan keamanan dan kondusifitas kegiatan malam […]

Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 122/TS Laksanakan Pemerikasaan Kendaraan di Pintu Gerbang Skouw

Keerom,Honsipapua.com, -Satuan Tugas Pengaman perbatasan RI-PNG Sektor Utara, Yonif 122/TS, yang berada di bawah Kolakopsrem 172/PWY, Pos Kout melaksanakan kegiatan pemeriksaan kendaraan dalam rangka menyambut Libur Akhir tahun 2023 kepada Masyarakat yang ingin melintas tapal batas Negara ,skow Distrik muaratami, kota jayapura, Papua, (30/12/2023). Pemeriksaan tersebut, bertujuan mencegah penyusupan dan penyeludupan di Gerbang Batas Negara, […]

UKW PWI-Kementerian BUMN di PWI Sulut Dibantu Penuh PT Pelindo dan Pos Indonesia

Manado,Honaipapua.com, -Pelaksanaan Uji Kompetensi Wartawan (UKW) PWI dan Kementerian BUMN yang digelar di Manado, Sulawesi Utara (Sulut), yang berlangsung Kamis-Jumat (28-29/12), sepenuhnya dibantu oleh PT Pelindo (Persero) dan PT Pos Indonesia (Persero). UKW yang disupport dua perusahaan milik negara tersebut menandakan dimulainya UKW PWI-Kementerian BUMN yang berlangsung di PWI Provinsi seluruh Indonesia. Sebanyak 36 peserta […]

Kompetisi Jurnalistik UKW PWI-BUMN Sediakan Total Hadiah Rp.50 Juta

Jakarta,Honaipapua.com, -Peserta Uji Kompetensi Wartawan (UKW) Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) dengan Kementerian Badan Usaha Miliki Negara (BUMN) berkesempatan mengikuti lomba kompetisi jurnalistik dengan memperebutkan total hadiah Rp.50 juta. Ketua Umum PWI Pusat Hendry Ch Bangun didampingi Sekjen PWI Pusat Sayid Iskandarsyah, Jumat (29/12), menjelaskan, kompetisi jurnalistik khusus bagi peserta yang mengikuti UKW PWI-BUMN yang kick-off-nya, […]

Semangat Memberi Tak Kenal Henti, Pasukan Banua Bagikan 100 Hadiah Kepada Mace-Pace di Maybrat

Maybrat,Honaipapua.com, -Dalam kasih damai, masyarakat Kampung Kokas Raya menerima hadiah Natal dari pasukan Banua Yonif 623/BWU. Hal itu dilakukan sebagai bentuk apresiasi Pos Kokas Satgas Yonif 623/BWU kepada masyarakat atas kebaikan dan pertolongan yang selama ini diberikan kepada mereka. Hadiah itu diberikan sekaligus dalam merangkai hegemoni Natal yang berlangsung sederhana di depan GKI Efata dan […]

Dirikan Posko Pemenangan Pemuda Pemda Rufei Dukung Herry Korano Duduk Di DPRD

Sorong,Honaipapua.com, -Pemuda Rufei Pemda bahu-membahu mendirikan posko pemenangan untuk Calon Legislatif (Caleg) DPRD kota Sorong Herry C Korano. Ketika ditemui di sela-sela kesibukannya Jumat (29/12) kemarin siang di Posko Pemenangan jalan Rufei Pemda, Herry C Korano, mengutarakan bahwa Posko Pemenangan yang didirikan oleh para pemuda Pemda ini tanpa sepengetahuan dirinya. ” Saya sendiri kaget ada […]

Dalam Sukacita Natal, Satgas Yonif 623 Bagikan Sembako Kepada Masyarakat Maybrat

Maybrat,Honaipapua.com, -Masih dalam suasana sukacita perayaan Natal, Anggota Satgas Pamtas Kewilayah Yonif 623/BWU Pos Aisyo melaksanakan kegiatan bakti sosial pembagian sembako kepada warga Kampung Aisyo, Distrik Aifat, Kabupaten Maybrat, Papua Barat Daya, Kamis (28/12/2023). Hal tersebut disampaikan oleh Dansatgas Letkol Inf Dimas Yamma Putra, kegiatan yang kami lakukan ini untuk membantu saudara-saudara di Papua yang […]

SATGAS TNI 300 SILIWANGI DALAM SUKACITA NATAL BERBAGI KASIH DI PUNCAK

Puncak,Honaipapua.com, -Dalam rangka memeriahkan perayaan Natal 2023, Satuan Tugas (Satgas) TNI 300 Siliwangi Pos Pintu Jawa yang bertugas di Kabupaten Puncak, Papua, memberikan bantuan sembako kepada masyarakat setempat. Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian dan kebersamaan TNI dengan rakyat Papua. Hal tersebut disampaikan oleh Komandan Satgas Mobile Raider 300/Brajawijaya Kodam III/Siliwangi, Letnan Kolonel Infanteri Afri […]

Ke atas