Keerom,Honaipapua.com, -Satuan Tugas Pengaman perbatasan RI-PNG Sektor Utara, Yonif 122/TS, yang berada di bawah Kolakopsrem 172/PWY Pos Ampas Membantu percepatan pemasangan tiang listrik, guna memberikan penerangan di Kampung Ampas disepanjang jalan Desa Ampas, Distrik Waris, Kabupaten Keerom, Papua,(19/10/2023). Pemasangan Tiang listrik di Kampung Ampas bersama pekerja PLN dan masyarakat, wujud nyata TNI dan peran aktif […]
