Kategori: Ragam Berita

PWI Pusat Gelar Natal Bersama Wartawan Kristiani Se-Jabodetabek

JAKARTA,Honaipapua.com, -Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat akan menyelenggarakan Perayaan Natal Bersama wartawan Kristiani Se-Jabodetabek pada Sabtu, 24 Januari 2026. Perayaan Natal tahun ini mengusung tema “Allah Hadir Untuk Menyelamatkan Keluarga” yang diambil dari Matius 1:21–24, dengan subtema “Natal Membawa Berita Sukacita dan Keselamatan Bagi Manusia.” Kegiatan Natal Bersama tersebut, digelar oleh PWI Pusat dengan dukungan […]

Direktur BMI Angkat Bicara Soal Aksi Damai Tenaga Kebersihan Kota Sorong

SORONG,Honaipapua.com, -Menanggapi aksi damai yang dilakukan tenaga kebersihan Kota Sorong di halaman Kantor Wali Kota Sorong, Kamis (15/1/2026) pagi, Direktur PT Bangun Indah Malamoi (BMI), Jhon Haji Malibela, angkat bicara. Jhon menyampaikan apresiasi kepada para tenaga kebersihan yang telah menyuarakan aspirasi mereka secara damai. Menurutnya, para pekerja kebersihan merupakan pahlawan lingkungan yang memiliki peran besar […]

“Stop Sawit, Papua Butuh Sekolah dan RS, Bukan Markas Tentara”, Teriak Senator PFM di Sidang Paripurna DPD RI

JAKARTA,Honaipapua.com, -Anggota DPD RI daerah pemilihan Papua Barat Daya, Paul Finsen Mayor (PFM), mencuri perhatian dalam Sidang Paripurna DPD RI ke-6 Masa Sidang III Tahun Sidang 2025–2026 yang digelar pada Rabu (14/1/2026). Dalam interupsinya, Senator muda yang juga menjabat sebagai Ketua Kerukunan Keluarga Papua (KK Papua) itu dengan tegas menyuarakan penolakan masyarakat adat Papua terhadap […]

FKPT Papua Barat Daya Audiensi dengan Wakil Gubernur, Bahas Program Pencegahan Terorisme 2026

Sorong,Honaipapua.com, -Pengurus Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Provinsi Papua Barat Daya menggelar audiensi dan silaturahmi dengan Wakil Gubernur Papua Barat Daya, Ahmad Nausrau, di ruang kerja Wakil Gubernur, Selasa (6/1/2026). Audiensi tersebut dipimpin langsung oleh Ketua FKPT Provinsi Papua Barat Daya, Sellvyana Sangkek, yang memaparkan sejumlah program dan rencana kegiatan FKPT yang akan dilaksanakan sepanjang […]

Kapolri dan Ketum PWI Heningkan Cipta untuk Korban Bencana di Sumatera

SERANG,BANTEN,Honaipapua.com, -Momentum Kick Off Hari Pers Nasional (HPN) 2026 di Alun-alun Kota Serang, Banten, Minggu (30/11), berlangsung penuh khidmat dan keprihatinan nasional. Di tengah sukacita perayaan, Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat, Akhmad Munir, bersama Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo, mengajak seluruh hadirin mengheningkan cipta untuk para korban bencana banjir bandang dan tanah […]

Yuldi Pomeo: Almarhum Hj Amir Saboger Layak Diberi Gelar Tata

Sorong,Honaipapua.com, -Suasana duka menyelimuti masyarakat Kota Sorong atas berpulangnya salah satu tokoh yang dikenal luas oleh berbagai kalangan, Hj Amir Saboger. Tokoh yang selama hidupnya aktif membina generasi muda dan menjaga toleransi antarwarga tersebut dikabarkan tutup usia baru-baru ini. Perwakilan warga Jalan Selat Makassar, Yuldi Pomeo, menyampaikan bahwa Sorong kehilangan sosok yang sangat berjasa dalam […]

Dukung Akses Air Bersih, Presiden Prabowo Salurkan Bantuan Fasum untuk Masyarakat Salawati Selatan

Sorong,Honaipapua.com, -Masyarakat di Distrik Salawati Selatan, Kabupaten Sorong, menyambut antusias bantuan fasilitas umum (fasum) berupa perlengkapan air bersih yang diserahkan di Aimas, Kabupaten Sorong, Jumat (14/11/2025). Bantuan tersebut diterima langsung oleh Kepala Suku Moi Maya Kabupaten Sorong, Amiruddin Umalelen. Paket bantuan mencakup satu unit tandon air, semen, serta berbagai perlengkapan instalasi pendukung untuk menunjang kebutuhan […]

Puluhan Satpam Ikuti Long March dan Pengambilan PIN, Tanda Kelulusan Diksar Gada Pratama di Sorong

Sorong,Honaipapua.com, -Direktorat Pembinaan Masyarakat (Ditbinmas) Polda Papua Barat Daya bekerja sama dengan PT Prima Karya Sarana Sejahtera (PT PKSS) melaksanakan kegiatan Long March sebagai bagian dari pendidikan dasar (Diksar) Gada Pratama bagi puluhan Satpam di Provinsi Papua Barat Daya. Kegiatan tersebut merupakan rangkaian terakhir dari pelatihan yang telah berlangsung selama beberapa hari, sebagai syarat kelulusan […]

Tahapan Pilkakam Berjalan, Pemkab Biak Numfor Ajak Masyarakat Jaga Proses Demokrasi Tetap Damai

Biak,Honaipapua.com, -Pemerintah Kabupaten Biak Numfor terus mematangkan pelaksanaan Pemilihan Kepala Kampung (Pilkakam) Tahun 2025. Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Kampung (PMK), Drs. I Putu Wiadnyana, menyampaikan bahwa seluruh rangkaian kegiatan mulai berjalan setelah Kementerian Dalam Negeri menerbitkan izin pada awal Oktober 2025. Menurutnya, Pilkakam merupakan proses demokrasi penting di tingkat kampung sehingga harus dilaksanakan dengan tertib, […]

Pertemuan Bahas Sengketa Tanah, Pemkot Sorong dan Yuldi Pomeo Belum Capai Kesepakatan

SORONG,Honaipapua.com, -Pertemuan atau Audens, antara Dinas Perhubungan Kota Sorong dan Yuldi Pomeo terkait sengketa tanah Kantor Perhubungan di kawasan Sungai Kali Remu digelar pada Senin, 17 November 2025, bertempat di Ruang Transit Kantor Wali Kota Sorong. Demikian disampaikan oleh Yuldi pomeo saat memberikan keterangan kepada wartawan usai mengikuti rapat bersama Wakil walikota Sorong dan dinas […]

Ke atas