Sorong,Honaipapua.com, -Direktorat Pembinaan Masyarakat (Ditbinmas) Polda Papua Barat Daya melaksanakan kegiatan bimbingan dan penyuluhan bahaya narkoba kepada ratusan pelajar SMA Negeri 2 Kabupaten Sorong, Papua Barat Daya, pada Sabtu (24/1/2026) sekitar pukul 10.00 WIT. Kegiatan tersebut berlangsung di aula SMA Negeri 2 Kabupaten Sorong. Kegiatan penyuluhan ini dipimpin langsung oleh jajaran Ditbinmas Polda Papua Barat […]
