Hari: 11 April 2025

Menuju SK Hutan Adat, Masyarakat Distrik Konda Siapkan Dokumen Perhutanan Sosial Pertama di Papua Barat Daya

Sorong Selatan,Honaipapua.com, -Masyarakat adat Distrik Konda, Kabupaten Sorong Selatan, Papua Barat Daya, membuat sejarahnya dalam pengelolaan hutan berbasis kearifan lokal. Melalui pertemuan yang digelar selama dua hari, 9-10 April 2025, perwakilan dari empat sub-suku—Gemna, Nakna, Afsya, dan Yaben—yang tersebar di lima kampung dan tiga dusun persiapan, duduk bersama Konservasi Indonesia (KI) dan berbagai lembaga pemerintah […]

Ke atas