Hari: 19 Juni 2024

Melalui Gotong-Royong Cara Satgas Pamtas Yonif 122/TS Jalin Kebersamaan Dengan Masyarakat di Wilayah Perbatasan

Keerom,Honaipapua.com, -Satuan penugasan pengamanan perbatasan RI-PNG Yonif 122/TS Koki B Pos Yamara bersama Jemaat GKI Sion Yamara menggelar gotong-royong membersihkan lingkungan Gereja di Kampung Yamara Distrik Mannem Kabupaten Keerom, Papua, Selasa (18/06/2024). ” Pembersihan ini bertujuan agar lingkungan sekitar Gereja terlihat lebih asri dan bersih. Yang mana saat ini sudah banyak rumput tinggi yang sudah […]

Ke atas